Senin, 08 September 2014

Menghilangkan Penat Berwisata Ke Pulau Tidung

Sejenak melepaskan Penat dari aktipitas pekerjaan dengan berwisata ke Pulau Tidung kepulauan seribu. Terkadang pekerjaan membuat kita lelah dan sterss akan banyaknya yang tak kunjung selesai dan jemuh berulangn - ulang. Sishkan sedikit uang untuk menghilangkan penat dengan mencari lokasi wisata yang ada di sekitar kita.

Berwisata sebaiknya tidak seorang diri, karna apalaguna bila berlibur seorang diri tanpa ada yang menemani sanak Familiy atau sahabat karib. Lokasi wisata Pulau Tidung berada di ujung timur dan barat Pulau dengan daya tarik tersendiri. Berwisata ke Pulau Tidung tidak mesti menceburkan diri dari atas jembatan cinta. Anda bisa menyewa bentor atau becak motor dengan harga sewa seharian berkisar 100.000-an.

Pulau Tidung

Sekilas Pulau ini nampak memanjang dari arah barat ke timur, tapi posisi Pulau Tidung sebenarnya sedikit meruncing di ujung barat dan timur. Pada garis tengah Pulau sedikit meluas dan menjadi pusat perkampungan. Penduduk yang sekitar 5000 jiwa ini sebagian  bermata pencaharian sebagai nelayan lepas. Wahana permaianan yang ada cukup untuk menghilangkan penat dari aktipitas pekerjaan Anda.